Sabtu, 23 Desember 2006

Gambar Vector dgn Inkscape

Inksape merupakan program opensource untuk aplikasi menggambar vector. Dapat membuat logo dengan akurasi garis yg tinggi. Ada fasilitas potrace yang dapat mentranfer gambar Bitmap menjadi vector. File hasil gambar tersebut berupa/berxtension SVG yang hanya dapat dilihat dgn SVG Viewer dari Adobe (download free). Kadang saya pakai juga untuk sekedar...

Kamis, 21 Desember 2006

Penggunaan Goal Seek

Salah satu fasilitas OOo Calc yaitu Goal Seek digunakan untuk mencari nilai yng memenuhi sutau persamaan, dengan klik Tool - Goal Seek. Persamaan yg dapat diselesaikan dapat sederhana ataupun komplek seperti yng ditunjukkan disini. . . Jika tidak ada nilai yg cocok untuk sutau persamaan yg ditentukan maka akan ada laporan Goal Seek not Succesfull,...

OOo CALC - Interpolasi Linear

Penggunaan suatu interpolasi untuk data xi atau yi yg tidak diketahui berdasarkan data array x dan y yg sudah diketahui sering ditemukan dalam permasalahan perhitungan tekhnik. Dengan OpenOffice.org CALC akan dengan mudah dibuat lembar kerjanya untuk Interpolasi Linear seperti diperlihatkan disini. .. Interpolasi data dapat diselesaikan dengan...

SAP2000 - Perbedaan Faktor Reduksi Kekuatan ACI318 vs SNI91

Perbedaan Peraturan Perencanaan Beton Bertulang SK SNI T15-1991-03 dengan ACI 318-99. Pada penggunaan program SAP2000 untuk perencanaan struktur beton bertulang secara default faktor reduksi kekuatan dengan peraturan ACI 318-99 ditentukan sebagai berikut. . . Keterangan : - The strength reduction factor for bending and tension. phi = 0,9 - The strength...

OOo CALC Basic

Perhitungan ataupun perencanaan dalam bidang struktur gedung maupun sipil mutlak membutuhkan suatu alat bantu. Pemograman dibutuhkan untuk efisiensi maupun menyelesaikan permasalahan. Pada saat awal tahun study saya berkenalan dengan pemrograman FORTRAN, saya belajar menyelesaikan permasalahan analisa simple beam, bahasanya menyenangkan tapi saya agak...

Material Properties untuk analisa struktur FE

Pada suatu analisa perhitungan dengan menggunakan FE/SAP2000 perlu terlebih dahulu menentukan data karakteristik material, data tersebut harus didapat dari laboratorium atau peninjauan lapangan dimana struktur akan berdiri. Ada kalanya kita hanya melakukan suatu study (bukan perencanan real) sehingga perlu menggunakan data karakteristik material (material...

Suatu Tips (mungkin) penggunaan OpenOffice.org

Selama lebih dari tiga tahun, saya menggunakan MS Office, terutama Word, Excel dan Visio. Meluangkan waktu untuk lebih lanjut mempelajari dan mengaplikasikan fasilitas VBA pada Excel untuk tujuan pemrograman lembar kerja (sheet) desain beton bertulang, struktur atap baja dll. Kini sudah bermigrasi ke OpenOffice :) karena saya tertarik proyek-proyek...

Mainan Baru (Realistic Image Rendering)

Bebarapa waktu yg lalu saya tertarik dengan extended rendering, sebenarnya saya sudah tahu dari dulu sejak teman saya yg Architect membuat photo realistic dari gambar 3d CAD. Saya lihat-lihat dari beberapa situs, ada program 3d render opensource yg bagus Blender 2.41, saya tertarik menggunakannnya untuk post render engine extented dari AutoCAD 3D....

Analisa Struktur Modern

Saya sejak tahun pertengahan study Teknik Sipil, biasa menggunakan software aplikasi SAP. Pada saat itu masih SAP90 yg berjalan pada platform DOS, input yang diperlukan masih text berbentuk data blok. Software tersebut saya gunakan untuk perbandingan baik buku referensi sebagai pembanding, maupun hasil perhitungan tangan/sendiri. Menurut saya program aplikasi analisa struktur yg menggunakan metoda...

Minggu, 17 Desember 2006

Kata-kata Pembuka

Saya mencoba menuangkan semua apa yang sekarang dan nanti yg sedang dipikirkan, ya apa sajalah Culture mungkin, atau lebih cenderung mengenai bidang yg saya minati yaitu Teknik Sipil/Struktural terutama analisa struktur dan perencanaan beton bertulang non-presstress. Sebagian mungkin juga mengenai Gambar Konstruksi atau ttg Kota Cirebon, sekalian memberikan...