
prinsip dari distribusi beban titik pada panel segi-empat adalah perbandingan antara posisi beban titik tersebut terhadap jarak ke balok tepinya, semakin dekat jaraknya maka akan menerima beban titik dengan nilai paling besar. algorithma atau metode perhitungan yang digunakan adalah perpotongan dua buah garis dan pencarian jarak antara dua titik.metode...